Tidak bisa Download Google Drive

2 min read

atasi tidak bisa download google drive

Sidikul.Com – Saat ini tahun 2020 penggunaan penyimpanan online adalah sebauh hal yang wajib tak terlewatkan adalah Google drive. Pasti anda semua memiliki akun tersebut untuk menyimpan beragam file dokumen penting yang anda miliki kan.

Google Drive 2020

Google Drive adalah situs cloud storage gratis yang merupakan produk dari Google untuk pengguunanya. Tidak perlu diragukan deh pasti banyak orang yang suka mendownload dan menyimpan berkas di Googel Drive, selain karena kecepatan download dan upload bisa maksimal dan stabil tentu saja gratis kapan saja.

Tetapi pernah gak sih ketika sedang ingin mendownload berkas di Google Drive, mengalami kendala yang tidak kita inginkan yaitu sebagai berikut ini contohnya:

Maaf, anda tidak dapat melihat atau mendownload file ini sekarang” atau errorsorry, you can’t view or download this file at this time.

Lengkapnya sebagai berikut,

Baru-baru ini terlalu banyak pengguna yang telah melihat atau mendownload file ini. Harap akses kembali file nanti. Jika file yang Anda coba akses terlalu besar atau digunakan oleh banyak orang, butuh waktu 24 jam agar sebelum file dapat dilihat atau didownload. Jika Anda masih tidak dapat melihat file setelah 24 jam, hubungi administrator domain.

Maaf, Anda tidak dapat melihat atau mendownload file ini sekarang.
Ada juga yang seperti ini “Maaf, Anda tidak dapat melihat atau mendownload file ini sekarang.
Sorry, you can
Atau dalam bahasa inggris seperti ini “Sorry, you can’t view or download this file at this time.

Itu pasti akan membuat kita tidak bisa atau gagal ketika akan melakukan download sebuah berkas yang kita inginkan.

Baca Juga :   Mading Kreatif

Dan itu yang jelas bukan error atau kesalahan sistem, tetapi bisa jadi karena anda tidak diizinkan mendownload file itu untuk sementara waktu. Biasanya itu terjadi jika berkas berukuran besar.

Itu disebabkan karena terlalu banyak orang yang sedang mendownload file tersebut. Ditambah lagi kebanyakan orang mendownload menggunakan IDM yang di mana tool tersebut mendownload file dengan cara dipecah-pecah, sehingga membuatnya mengirim banyak permintaan.

Sebab lain yaitu karena banyaknya permintaan ke server ini biasanya disebut juga Limit Kuota, yaitu kuota permintaan download telah terlalu banyak & juga telah melampaui batas, sehingga perlu menunggu 24 jam untuk bisa mendownload secara normal dan aman.

Tentu anda pastia akan menunggu kelamaan dan belum tentu juga besok kuota masih ada. Karena pengguna yang download akan terus berdatangan.

Karena pembatasan kuota download Google drive ini menjadi kendala yang sangat sering di alami ketika mendownload file di google drive. Untuk itu ini adalah langkah solusi dan trik yang bisa anda gunakan.

Baca Juga :   Cara Aktivasi Kartu by.U yang UNLIMITED & BOOMING

Cara Atasi Tidak Bisa Download Google Drive

Cara ini untuk mengatasi tidak bisa download karena kuota sudah terlampai (limir kuota), yang harus anda lakukan adalah memindahkan file tersebut ke penyimpanan Google drive anda yang baru. Jadi yang anda perlukan adalah akun Google untuk login, pastinya sudah punya kan!

  1. Pertama anda buka link file Google Drive yang ingin anda download, bisa lewat browser chrome, firefox atau browser favorit anda.
  2. Lalu di edit urlnya,
  3. Di situ ubah uc menjadi open (WAJIB)
  4. Dan hapus parameter export=download dan satu tanda & yang berada di sampingnyam , tanda biasanya itu juga berada di belakang.
  5. Setelah itu tekan enter.
ganti url download google drive

Oh iya, anda juga bisa melakukannya di ponsel android milikmu.

Nantinya akan membuka halaman Pratinjau/Preview seperti ini. Jangan khawatir dengan “pratinjau tidak tersedia”. Itu karena google tidak akan meninjau fiile-file berukuran besar.

Di sini anda harus sudah login/masuk dulu ke akun google milikmu. Jika sudah login, pada bagian kanan atas klik logo google drive dengan tanda +. Untuk menambahkan file tersebut ke daftar drive anda.

cara mengatasi google drive limit kuota

Setelah itu logonya akan berubah menjadi kotak folder. Klik lagi, dan akan muncul daftar folder. Klik folder Drive Saya atau My Drive. Atau membukanya lewat drive.google.com

cara mengatasi limit kuota google drive

Setelah itu nanti akan arahkan ke tempat penyimpanan akun google drive anda. Kemudian di akun-mu akan ada nama file yang telah ditambahkan, cari.

Baca Juga :   Link Drakor Telegram

Klik kanan file itu untuk memunculkan daftar pilihan, kemudian pilih Buat salinan atau Make a copy, dan tunggu prosesnya.

*Biar enggak ada kesalahan saat membuat salinan google drive, akun Gdrive milikmu harus mempunyai ruang penyimpanan yang kosong/tersisa. Cek ruang yang tersisa di samping kiri. Jika ruang kosongnya sedikit hapus file tidak penting di akun google drive anda .

salin dan download file di google drive yang limit kuota

Klik kanan file hasil dari salinan tadi, lalu pilih opsi Download.

salin dan download file di google drive yang limit kuota
cara download di google drive yang limit
cara download di google drive yang limit

File akan mulai di download.

*Tips Penting : file salinan yang ada di akun google drive anda akan selalu di simpan. Jadi hapus file itu setelah anda selesai mendownloadnya.

Supaya jika nantinya anda ingin mendownload dan menyalin file lain, ruang penyimpanan Google mu masih tetap tersedia (standby).

Thank you, https://sepoin.com/

Ciri Anti Gores…

Eko Sodikul
1 min read

Cara Mencari Saluran…

Eko Sodikul
1 min read

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *